Minggu, 28 Maret 2010

Adab Islam

10 ADAB DALAM BERDOA

Dalam mengemukakan permohonan dan do’a kepada tuhan hendaknya disertai dengan adab diantaranya:

1.Menjauhi yang diharamkan baik makanan,minuman,dan pakaian.

2.Dengan ikhlas hati

3.Baik sekali apabila didahului dengan sembahyang karena ada hadist yang diriwayatkan oleh Abi Darda,bahwa Rasululah s.a.w bersabda:”Siapa yang berwudhu dengan baik kemudian sembahyang dua rakaat,setelah itu berdoa,maka tuhan akan memperhatikan permintaannya,diberiNya dengan segera atau dengan terlambat”

4.Mengucapkan kalimat tahmid(alhamdulilah hirabbil alamin)

5.Khusu’ dan tenang

6.Dengan suara rendah dan mengharap sepenuh hati.

7.Mengulangi beberapa kali dengan tidak berputus asa.

8.Menghadirkan hati kepada tuhan.

9.Jangan berdoa untuk berbuat dosa

10.Jangan berkata :”Aku telah berdoa,tetapi tidak diperkenankan Tuhan

TIPS

10 KEBIASAAN YANG DAPAT MERUSAK OTAK

1.Tidak Sarapan Pagi

Mereka yang tidak mengkonsumsi sarapan pagi memiliki kadar gula rendah,yang akibatnya suplai nutrisi ke otak menjadi kurang.

2.Makan Terlalu banyak

Terlalu banyak makan,apalagi yang kadar lemaknya tinggi,dapat berakibat mengerasnya pembuluh darah otak karena penimbunan lemak pada dinding dalam pembuluh darah.Akibatnya kemampuan bekerja otak akan menurun.

3.Merokok

Zat yang terhisap akan mengakibatkan penyusutan otak secara cepat,serta dapat mengakibatkan penyakit Alzheimer.

4.Mengkonsumsi Gula terlalu banyak

Konsumsi gula yang terlalu banyak akan menyebabkan terganggunya ppenyerapan protein dan nutrisi ,sehingga terjadi tidak keseimbangan gizi yang akan mengganggu perkembangan otak.

5.Polusi udara

Otak adalah pengkonsumsi oksigen terbesar dalam tubuh manusia .Menghirup udara yang berpolusi menurunkan suplai oksigen ke otak sehingga dapat menurunkan efisiensi otak.

6.Kurang tidur

Otak memerlukan tidur sebagai alat istirahat dan memulihkan kemampuannya.Kekurangan tidur dalam waktu jangka lama akan mempercepat kerusakan sel-sel otak.

7.Menutup kepala saat tidur

Kebiasaan seperti ini akan meningkatkan kosentrasi zat karbondioksida dan menurunkan kosentrasi oksigen yang dapat menimbulkan efek kerusakan pada otak.

8.Menggunakan Pikiran saat sakit

Bekerja terlalu keras atau memeksakan untuk menggunakan pikiran saat sedang sakit dapat menyebabkan berkurangnya efektifitas otak serta dapat merusak otak.

9.Kurang Menstimulasi Pikiran

Berpikir adalah cara yang paling tepat untuk melatih otak kita,kurangnya stimulasi pada otak dapat mengakibatkan mengkerutnya oatak kita.

10.Jarang Berkomunikasi

Komunikasi diperlukan sebagai salah satu sarana memacu kemampuan kerja otak.Jarangnya berkomunikasi akan mengakibatkan kemampuan intelektual otak jadi kurang terlatih.

Resep ala Mala

DONAT SINGKONG

Bahan :

-400 gr singkong,kupas,kukus,haluskan

-400 gr tepung terigu

-2 butir telur ayam

-11 gram ragi instan

-100 gram margarin

-10 gram baking powder

-100 gram gula halus

-50 gran susu bubuk

-150-200ml air(perhatikan tekstur adonan)

-1/ sdt garam halus

-Gula halus untuk taburan.

Cara Membuat:

1.Campur singkong yang sudah dihaluskan,tepung terigu,gula halus,baking powder,ragi instan,garam,dan susu bubuk.Masukan telur dan air sedikit demi sedikt sambil diuleni

2.Tambahkan margarine,uleni hingga kalis dan terbentuk adonan yang transparan.Bulatkan adonan,biarkan mengembang 60 menit.

3.Potong dan timbang adonan masing-masing 50 gram.Bulatkan dan biarkan mengembang lagi 30 menit.

4.Kempiskan masing-masing bulatan dan bentuk kembali menjadi bola-bola.lubangi tengahnya dengan jari diamkan lagi selama 20 menit.

5.Panaskan minyak dalam wajan.Goreng donat hingga matang dan berwarna kuning kecoklatan.Angkat dan dinginkan.

6.Sajikan donat dengan taburan gula halus,mises,keju,kacang,iching sugar atau sesuai selera…

SELAMAT MENCOBA…………………..Untuk 30 buah.

Kamis, 11 Maret 2010

Puisi _Adakah Maafmu

Kucoba renungi artu
Hidup manusia di dunia ini
Ada tawa jika Bahagia
Ada tangis sat menderita
Saat derita datang melanda
Kucoba ingat yang kuasa
Sungguh aku tak mampu sendiri
tanpa ada disisi
Banyak sudah bosaku
Masih adakah pintu maafmu untukku
Ya Allah Ya Rabbi
Jangan engkau biarkan
Daku seorang diri

Jumat, 05 Maret 2010

Mala mardiana

Presentasi Pertama
Bangga deh bisa presentasi................bangga benget
Dipresentasi kali ini saya akan menuliskan beberapa cara untuk menabung dengan uang saku yang pas-pasa.
Hal-hal yang akan dilakukan antara lain adalah:
1.Catat keperluan dalam sebulan
2.Sisihkan uang untuk diri pribadi
3.Tentukan tanggal
4.Bayarlah utang anda
5.Jaga terus disiplin anda
6.Motivasi diri untuk mencapai hasil yang besar
Menabung dengan uang saku yang pas-pasan
Untuk melakukan hal-hal tersebut dapat dilakukan:
1.Catat keperluan dalam sebulan
2.Sisihkan uang untuk diri pribadi
3.Tentukan tanggal
4.Bayarlah utang anda
5.Jaga terus disiplin anda
6.Motivasi diri sendiri untuk mencapai hasil yang besar
Bangga banget hari ini bisa dapet kesempatan buat presentasi..............^_^